Tanaman jambu biji atau dengan sebutan nama latin Psidium guajava merupakan buah yang berasal dari Negara Brazil dan saat ini banyak dikembangbiakkan di tanah tropis seperti Indonesia. Tanaman buah yang satu ini tidak hanya terbatas pada buahnya saja, tetapi juga pada daun dan batang tanaman. Artikel ini akan membahas Manfaat Daun Jambu untuk kesehatan rambut…