Diabetes Melitus Dengan Tanaman Herbal – Diabetes Melitus merupakan salah satu jenis penyakit yang sangat mematikan. Pasalnya penyakit yang satu ini dapat menjadikan peyandangnya mengalami komplikasi. Penyakit ini juga tidak memandang umur, bahkan banyak mereka yang masih muda dan masih dalam usia produktif terjangkit penyakit ini. Di Indonesia, penyakit diabetes melitus ini sudah menjadi penyebab…
Tag: obat herbal
Hijaukan Halaman Rumah Anda dengan Tanaman Obat
Tanaman obat sangat mudah untuk dibudidayakan, tanaman obat pun tidak membutuhkan lahan luas, bahkan dapat dibudidayakan di dalam pot. Tanaman obat sangat bermanfaat bagi kesehatan dan kecantikan. Kita mungkin telah mengenal berbagai khasiat tanaman obat, tetapi tidak semua dari kita menyadari pentingnya menanam tanaman obat agar dapat memanfaatkan khasiatnya setiap waktu. Tanaman obat dapat dijadikan…